Destinasi Wisata Baru Eco Park Dusun Semilir, Wisata Favorit Kota Semarang
Eco Park Dusun Semilir ini berlokasi di Bawen kabupaten Semarang, ditempat ini baru saja di resmikan taman wisata eco park, tepatnya pada tanggal 28 mei 2019. Wisata ini termasuk sebagai wisata baru yang ada di semarang, Jawa Tengah.
Untuk menuju kelokasi ini teman-teman bisa melalui jalan tol dari kota semarang dengan jarak tempuh 40 menit saja, tetapi kalau dari solo butuh waktu kira - kira 1,5 jam perjalanan.
Dusun semilir ini letaknya sangat strategis, berada diantara jawa tengah dan segitiga emas Joglosemar dan ditengah perlintasan jawa barat ke jawa timur. Sehingga buat kamu yang dari Bandung,ataupun Surabaya, objek wisata Eco Park ini mudah untuk mau kunjungi.
Harga tiket untuk masuk ketempat wisata ini masih tergolong sangat terjangkau yakni Rp. 5000 / orang, Murahkan ? .... Setelah masuk ada banyak tempat yang bisa anda kunjujungi. Salah satunya ialah objke wisata Warisan Indonesia, di tempat ini semua anda bisa menambah pengetahuan tentang banyak hal warisan Indonesia atau pernak pernik karya anak bangsa yang dipamerkan di Eco Park ini.
Selain itu disini juga menyediakan tempat untuk membeli oleh-oleh atau tempat penjualan makanan (cemilan) khas dari seluruh Indonesia. Selain dari kedua tempat tadi masih banyak lagi tempat-tempat yang menarik yang bisa anda nikmati di Eco Park ini, termasuk beberapa wahana permainan buat keluarga.
Dengan bentuk desain berkonsep asri dan juga modren berhara pada nilai pelestarian alam dan juga memelihara kebudayaan nusantara, serta adanya nilai pendidikan dan konservasi.
Eco park ini di bangun dengan indah dengan prasarana penunjang yang lengkap di desain dengan konsep pendekatan pada alam sehingga jika berada di dalam akan menyatu dengan alam.
Alam yang segar dan alami akan menahan kita lebih lama lagi untuk tinggal dengan menikmati suasana alam disekitar lokasi eco park ini.
Di Dusun Semilir Eco Park Ini ada tempat-tempat yang wajib anda coba. Ade jamin de, kunjungan wisata bakal pasti seru. salah satunya ialah
1. Warisan Indonesia
2. Teras Gunungan
3. Sepoi Sepoi Foodcourt
4. Gunungan Food Forest
5. Glamping The Villas
6. Aqua Jungle Otter Habit at
7. Exotic Village
- santorini
- venice
- marroco
- french village
8. Pet Village
9. Banyu Biru
10. Adventure Play Dark
11. Future Hotel
12. Sawah
13. Tubing Jungle
Dan masih banyak hal lain yang indah yang disediakan tempat wisata yang satu ini jangan lupa ajak keluarga beserta si dia untuk datang ketempat yang gak bakal bisa dilupakan deh pokonya
Nah teman-teman jangan lupa untuk mengunjungi tempat wisata ini ya, dengan membawa keluarga tercinta anda. Jadikan hari liburan kamu hari liburan yang tak terlupakan di tempat wisata dusun semilir ini
pic by : dusunsemilir
Eco Park Dusun Semilir ini berlokasi di Bawen kabupaten Semarang, ditempat ini baru saja di resmikan taman wisata eco park, tepatnya pada tanggal 28 mei 2019. Wisata ini termasuk sebagai wisata baru yang ada di semarang, Jawa Tengah.
Untuk menuju kelokasi ini teman-teman bisa melalui jalan tol dari kota semarang dengan jarak tempuh 40 menit saja, tetapi kalau dari solo butuh waktu kira - kira 1,5 jam perjalanan.
pic by : dusunsemilir
Dusun semilir ini letaknya sangat strategis, berada diantara jawa tengah dan segitiga emas Joglosemar dan ditengah perlintasan jawa barat ke jawa timur. Sehingga buat kamu yang dari Bandung,ataupun Surabaya, objek wisata Eco Park ini mudah untuk mau kunjungi.
Harga tiket untuk masuk ketempat wisata ini masih tergolong sangat terjangkau yakni Rp. 5000 / orang, Murahkan ? .... Setelah masuk ada banyak tempat yang bisa anda kunjujungi. Salah satunya ialah objke wisata Warisan Indonesia, di tempat ini semua anda bisa menambah pengetahuan tentang banyak hal warisan Indonesia atau pernak pernik karya anak bangsa yang dipamerkan di Eco Park ini.
pic by : dusunsemilir
Selain itu disini juga menyediakan tempat untuk membeli oleh-oleh atau tempat penjualan makanan (cemilan) khas dari seluruh Indonesia. Selain dari kedua tempat tadi masih banyak lagi tempat-tempat yang menarik yang bisa anda nikmati di Eco Park ini, termasuk beberapa wahana permainan buat keluarga.
Dengan bentuk desain berkonsep asri dan juga modren berhara pada nilai pelestarian alam dan juga memelihara kebudayaan nusantara, serta adanya nilai pendidikan dan konservasi.
pic by : dusunsemilir
Eco park ini di bangun dengan indah dengan prasarana penunjang yang lengkap di desain dengan konsep pendekatan pada alam sehingga jika berada di dalam akan menyatu dengan alam.
pic by : dusunsemilir
Alam yang segar dan alami akan menahan kita lebih lama lagi untuk tinggal dengan menikmati suasana alam disekitar lokasi eco park ini.
Di Dusun Semilir Eco Park Ini ada tempat-tempat yang wajib anda coba. Ade jamin de, kunjungan wisata bakal pasti seru. salah satunya ialah
1. Warisan Indonesia
2. Teras Gunungan
3. Sepoi Sepoi Foodcourt
4. Gunungan Food Forest
5. Glamping The Villas
6. Aqua Jungle Otter Habit at
7. Exotic Village
- santorini
- venice
- marroco
- french village
8. Pet Village
9. Banyu Biru
10. Adventure Play Dark
11. Future Hotel
12. Sawah
13. Tubing Jungle
Dan masih banyak hal lain yang indah yang disediakan tempat wisata yang satu ini jangan lupa ajak keluarga beserta si dia untuk datang ketempat yang gak bakal bisa dilupakan deh pokonya
Nah teman-teman jangan lupa untuk mengunjungi tempat wisata ini ya, dengan membawa keluarga tercinta anda. Jadikan hari liburan kamu hari liburan yang tak terlupakan di tempat wisata dusun semilir ini
Komentar
Posting Komentar