Langsung ke konten utama

Destinasi Wisata Baru Eco Park Dusun Semilir, Wisata Favorit Kota Semarang

Destinasi Wisata Baru Eco Park  Dusun Semilir,  Wisata Favorit Kota Semarang

Destinasi Wisata Baru Eco Park  Dusun Semilir,  Wisata Favorit Kota Semarang
pic by : dusunsemilir

Eco Park  Dusun Semilir ini berlokasi di Bawen kabupaten Semarang, ditempat ini baru saja di resmikan taman wisata eco park, tepatnya pada tanggal 28 mei 2019.   Wisata ini termasuk sebagai wisata baru yang ada di semarang, Jawa Tengah.

Untuk menuju kelokasi ini teman-teman bisa melalui jalan tol dari kota semarang dengan jarak tempuh 40 menit saja, tetapi kalau dari solo butuh waktu kira - kira 1,5 jam perjalanan.

Destinasi Wisata Baru Eco Park  Dusun Semilir,  Wisata Favorit Kota Semarang
pic by : dusunsemilir

Dusun semilir ini letaknya sangat strategis, berada diantara jawa tengah dan segitiga emas Joglosemar dan ditengah perlintasan jawa barat ke jawa timur. Sehingga buat kamu yang dari Bandung,ataupun Surabaya, objek wisata Eco Park ini mudah untuk mau kunjungi.

Harga tiket untuk masuk ketempat wisata ini masih tergolong sangat terjangkau yakni Rp. 5000 / orang, Murahkan ? .... Setelah masuk ada banyak tempat yang bisa anda kunjujungi. Salah satunya ialah objke wisata Warisan Indonesia, di tempat ini semua anda bisa menambah pengetahuan tentang banyak hal warisan Indonesia atau pernak pernik karya anak bangsa yang dipamerkan di Eco Park ini.

Destinasi Wisata Baru Eco Park  Dusun Semilir,  Wisata Favorit Kota Semarang
pic by : dusunsemilir

Selain itu disini juga menyediakan tempat untuk membeli oleh-oleh atau tempat penjualan makanan (cemilan) khas dari seluruh Indonesia. Selain dari kedua tempat tadi masih banyak lagi tempat-tempat yang menarik yang bisa anda nikmati di Eco Park ini, termasuk beberapa wahana permainan buat keluarga.

Dengan bentuk desain berkonsep asri dan juga modren berhara pada nilai  pelestarian alam dan juga memelihara kebudayaan nusantara, serta adanya nilai pendidikan dan konservasi.

pic by : dusunsemilir

Eco park ini di bangun dengan indah dengan prasarana penunjang yang lengkap di desain dengan konsep pendekatan pada alam sehingga jika berada di dalam akan menyatu dengan alam.

Destinasi Wisata Baru Eco Park  Dusun Semilir,  Wisata Favorit Kota Semarang
pic by : dusunsemilir

Alam yang segar dan alami akan menahan kita lebih lama lagi untuk tinggal dengan menikmati suasana alam disekitar lokasi eco park ini.

Di Dusun Semilir Eco Park Ini ada tempat-tempat yang wajib anda coba. Ade jamin de, kunjungan wisata bakal pasti seru. salah satunya ialah
1. Warisan Indonesia
2. Teras Gunungan
3. Sepoi Sepoi Foodcourt
4. Gunungan Food Forest
5. Glamping The Villas
6. Aqua Jungle Otter Habit at
7. Exotic Village
     -  santorini
     -  venice
     -  marroco
     -  french village
8. Pet Village
9. Banyu Biru
10. Adventure Play Dark
11. Future Hotel
12. Sawah
13. Tubing Jungle
Dan masih banyak hal lain yang indah yang disediakan tempat wisata yang satu ini jangan lupa ajak keluarga beserta si dia untuk datang ketempat yang gak bakal bisa dilupakan deh pokonya

Nah teman-teman jangan lupa untuk mengunjungi tempat wisata ini ya, dengan membawa keluarga tercinta anda. Jadikan hari liburan kamu hari liburan yang tak terlupakan di tempat wisata dusun semilir ini

Komentar

Postingan populer dari blog ini

22 Tempat Wisata Di Sumedang Terbaru Yang Menarik & Hits Tahun Ini

Wisata Sumedang -  Selain dikenal dengan makanan tahu, ternyata Sumedang punya banyak lokasi kekinian seru buat di jelajahi saat liburan akhir pekan atau akhir tahun bersama keluarga. Sumedang ialah salah satu Daerah tingkat II (dua) di Provinsi Jawa Barat yang terletak di dataran tinggi dan mayoritas berbukit serta dipenuhi kawasan hutan yang rindang pepohonan tinggi, menjadikan Kabupaten Sumedang salah satu Daerah yang potensial akan pengembangan sektor wisata alam. berbagai macam jenis objek wisata alam mulai dari air terjun, sumber mata air, danau hingga puncak pegunungan bakal menjadi santapan lezat buat ngusir rasa stres fikiran akibat banyaknya aktifitas kerja. Sedangkan untuk pelengkap nuansa keseruan, terdapat pula beragam wana spot foto kekinian yang di tebar di beberapa titik lokasi wisata alam hingga memunculkan suasana romantis serta daya tarik bagi setiap wisatawan saat lagi hunting keseruan di Sumedang. Ngak usah berlama - lama, berikut dibawah merupakan rekomendasi 22 t

60 Tempat Wisata di Jember Terbaru Yang Lagi Hits Tahun ini

Lagi nyari objek liburan di Jember? simak 60 Tempat Wisata di Jember terbaru tahun 2019 yang menarik dikunjungi ini aja, bakal ada wisata alam, kolam renang, wisata spot foto hits kekinian yang murah dan mewah serta buat liburanmu penuh sensasi yang tak terlupakan. Sebelum merangkum daftar tempat wisata, saya pengen mengulas sedikit tentang Daerah Jember, jika menilik pada data geografis, Kabupaten Jember merupakan sebuah wilayah di provinsi jawa timur yang terletak di pesisir laut selatan Pulau Jawa. selain itu, Kabupaten Jember juga di apit oleh beberapa Wilayah Kabupaten, diantaranya Bayunwangi di sebelah timur atau persisnya di perbatasan Taman Nasional Meru Betiri, kemudian ada Lumajang di sebelah barat dan Bondowoso di bagian utara. Kemudian secara topografi, Kabupaten Jember merupakan Wilayah yang memiliki banyak perbukitan gunung, seperti Pegunungan Iyang, Argapuro, Raung, Gambir, Mayang, Gumilir dan masih ada beberapa pegunungan kecil yang membentang luas, sehingga tak kaget k

24 Tempat Wisata Di Barru Yang Populer Dan Menarik Dikunjungi

Rencana Liburan ke Barru? ngak usah bingung, ini dia 24 rekomendasi tempat wisata di Kabupaten Barru yang bisa anda kunjungi tahun 2019 bersama keluarga, pastinya seru, ngehits dan menarik buat hunting view spot yang instagramable yang bikin kita ketagihan. Sebelum menengok keindahan objek wisata Kabupaten Barru, ngak ada salahnya kita mengenal sedikit tentang Wilayah ini. Barru, salah satu Kabupaten dalam ruang lingkup Kepulauan Sulawesi yang secara administratif terletak di Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel). Jika di lihat secara topografi, Kabupaten Barru berada di Daerah pesisir laut yang mana sebagian Wilayahnya berupa perbukitan dan langsung landai menurun ke perairan laut. hal tersebut bisa kita jumpai di bagian Wilayah barat Kabupaten ini. pesisir pantai yang membentang panjang berupa pasir dan bebatuan karang yang menawan, sehingga selain tercium sebagai kawasan nelayan atau Sektor Perikanan. Daerah bagian barat ini juga bisa dikatakan memiliki potensi akan Sektor Pariwisata